Jelang Persalinan! Ini 8 Cara Untuk Mempercepat Kontraksi dan Pembukaan

Menjelang persalinan, ibu hamil pasti dihantui oleh rasa cemas. Apalagi bila kontraksi dan pembukaan terjadi dalam waktu lama. Tapi untuk ibu tahu juga, ternyata ada cara mempercepat kontraksi dan pembukaan untuk ibu hamil. Bagaimana itu?

Ketika mendekati persalinan, wajar bila ibu hamil merasa was-was. Itu merupakan hal yang normal bagi semua ibu hamil. Maka dari itu, ibu hamil juga perlu mempersiapkan diri. Seperti dengan melakukan hal yang bisa melancarkan proses persalinan.

Cepat lambatnya proses persalinan sendiri bergantung pada kontraksi dan pembukaan. Di mana jika itu terjadi dengan cepat maka persalinan juga cepat. Begitu pun sebaliknya. Maka dari itu, ibu hamil bisa mempercepatnya dengan cara berikut:

  1. Sering berjalan kaki
  2. Biasakan buang air kecil secara teratur
  3. Mandi air hangat
  4. Rutin lakukan olahraga ringan
  5. Konsumsi buah pepaya yang sudah matang
  6. Matikan lampu ruang perawatan saat hendak melahirkan
  7. Buat tubuh agar lebih santai
  8. Stimulasi kontraksi menggunakan ball birth

Cara mempercepat kontraksi dan pembukaan ini baik dilakukan oleh semua ibu hamil. Untuk membantu agar persalinan berjalan dengan lancar. Dan yang pasti menjadikan ibu hamil lebih siap jelang persalinan.

Scroll to top